
Itik alis putih - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Itik alis-putih atau itik jurai (Spatula querquedula) adalah spesies burung itik dalam famili Anatidae. Burung ini berbiak di Palearktik dan pada musim dingin bermigrasi ke selatan. Di Indonesia tercatat di Sumatera Utara, Kalimantan, tetapi jarang sampai ke pantai utara Jawa. [2]
Burung Itik Alis Putih (Anas querquedula) - Bali Wildlife
Anas querquedula jantan memiliki kepala berwarna coklat tua dengan garis seperti bulan sabit berwarna putih di atas mata. Dada berwarna coklat tua, sisa sayap dan tubuhnya berwarna abu-abu pucat, dengan bilah sayap hitam dan putih yang terlihat jelas saat terbang.
JENIS JENIS ITIK LOKAL INDONESIA - Ilmu Ternak
Feb 4, 2015 · Yang terakhir adalah Itik bali berbulu sikep hanya mampu menghasilkan 100 butir telur per tahun. Jenis Itik bali yang lain adalah berbulu putih bersih dengan jambul di kepala, namun jenis berjambul ini lebih banyak dijadikan sebagai sesaji atau itik hias daripada dijadikan itik petelur karena keindahan bentuk dan warnanya.
Itik - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bebek atau itik adalah nama umum untuk beberapa spesies burung dalam famili Anatidae. Itik umumnya berukuran lebih kecil dan berleher lebih pendek dibandingkan soang dan angsa, yang merupakan anggota satu keluarga.
Itik dan itik: fakta menarik, keterangan, ciri - tomathouse
Itik berwarna putih (pada itik spesies yang sama, warnanya mungkin berbeza), tetapi mempunyai paruh yang terang. Paruh oren, zaitun atau kelabu dapat membantu mengenal pasti spesies burung liar. Dengan hujung paruh yang tajam, lebih mudah bulu untuk menangkap mangsa dan membunuhnya (serangga).
Berbagai Jenis Itik Lokal Di Indonesia - Icon_Agry News
Mar 10, 2022 · Warna bulu itik Tegal cukup bervariasi, yaitu coklat muda hingga abu-abu; kecoklatan atau totol-totol coklat; coklat hitam; putih bersih; putih mulus dengan paruh dan kaki berwarna hitam kehijauan. Itik Tegal berkembang di Jawa barat dan Tegal Jawa Tengah.
Baka itik: spesies dan nama dengan gambar, penerangan yang …
Itik jenis itik dengan bulu putih salji disebut itik hidung putih. Indo-itik adalah baka itik liar klasik, kerana ia dipaparkan di halaman buku rujukan atau buku teks. Tubuh berwarna kelabu gelap, ekornya dipotong dengan bulu yang gelap dan hampir hitam.
Penjelasan Bebek Bali : Sejarah, Karakteristik, Perawatan, …
Itik bali berbulu putih dan kepala berjambul, lebih banyak yang dijadikan sebagai itik hias atau itik untuk sesaji, daripada dijadikan sebagai itik petelur. Dibandingkan dengan itik-itik petelur lainnya, itik bali merupakan itik penghasil telur berukuran relatif kecil, bahkan ukuran telurnya pun lebih kecil dari itik alabio, yaitu hanya 59 gr ...
Itik-Serati Kepala Putih - Wikipedia Bahasa Melayu, ensiklopedia …
Itik-Serati Kepala Putih atau Itik Serati Hutan (bahasa Inggeris: White-winged Wood Duck) (Asarcornis scutulata) ialah sejenis itik yang terdapat di Asia. Burung ini membiak di India dan Asia Tenggara .
Mengenal Lebih Dekat Jenis-Jenis Itik yang Menguntungkan di …
Mari kita kenali lebih dekat beberapa jenis itik yang populer dibudidayakan di Indonesia: 1. Itik Mojosari: Si Ramping dengan Telur Besar. Asal: Modopuro, Mojosari, Mojokerto, Jawa Timur. Ciri-ciri: Tubuh ramping. Warna bulu kemerahan dengan corak cokelat, hitam, dan putih. Ukuran telur lebih besar. Produktivitas: Mulai bertelur pada usia 6-7 ...
- Some results have been removed