
2 KRI Baru Perkuat TNI AL, Ditempatkan di Merauke dan Tarakan
Dec 18, 2024 · Dua kapal perang Republik Indonesia (KRI) baru yaitu KRI Hampala-880 dan KRI Lumba-Lumba-881 menambah kekuatan TNI Angkatan Laut. Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali memimpin acara delivery dan upacara peresmian dua unit Kapal Perang PC 60 produksi dalam negeri itu di Dermaga …
Spesifikasi KRI Brawijaya-320 dan KRI Prabu Siliwangi-321, 2 Kapal ...
Jan 30, 2025 · JAKARTA, KOMPAS.com - TNI Angkatan Laut (AL) bakal kedatangan dua kapal perang baru buatan Italia, yakni KRI Brawijaya -320 dan KRI Prabu Siliwangi-321. Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin, yang diwakili oleh Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali, menyebutkan bahwa …
TNI AL Resmi Menerima KRI Brawijaya-320 dan KRI Prabu …
Jan 30, 2025 · REPUBLIKA.CO.ID, MUGGIANO -- TNI Angkatan Laut pada Rabu (29/1/2025), resmi menerima dua unit kapal baru buatan perusahaan kapal dari Italia, Fincantieri. Dua kapal perang tersebut akan digunakan untuk memperkuat pertahanan wilayah laut Indonesia.
TNI AL Resmi Tambah Dua Kapal Patroli Cepat, Namanya KRI …
Dec 17, 2024 · JAKARTA, KOMPAS.com - TNI Angkatan Laut (AL) menambah alat utama sistem senjata (alutsista) berupa dua kapal perang jenis patroli cepat (PC) 60 untuk memperkuat pertahanan laut Indonesia. Dua kapal perang Republik Indonesia (KRI) itu bernama KRI Hampala 880 dan KRI Lumba-Lumba 881.
TNI AL Dapat Tambahan 6 KRI Sepanjang 2024, Ini Daftarnya
TNI AL akan diperkuat dengan 6 kapal baru, termasuk KAL dan PC; KSAL melakukan pembangunan infrastruktur untuk prajurit TNI AL di Indonesia; Kekuatan peralatan pertahanan dan keamanan TNI AL hingga saat ini mencakup 165 KRI, 136 KAL, 113 Pesawat Udara (Pesud), dan 388 kendaraan tempur (ranpur)
KRI Brawijaya (320) - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia …
KRI Brawijaya (320) merupakan sebuah kapal dari kapal patroli lepas pantai kelas Thaon di Revel yang akan dioperasikan oleh TNI Angkatan Laut. Kapal tersebut awal dibangun sebagai Marcantonio Colonna (P433), merupakan kapal kelima …
Dua Kapal Baru TNI AL Diberi Nama Prabu Siliwangi dan Brawijaya
Nov 12, 2024 · Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali mengatakan dua nama kapal patroli lepas pantai (PPA) baru pesanan Indonesia dari galangan kapal Italia, Fincantieri, bakal diberi nama KRI Prabu Siliwangi dan KRI Brawijaya.
TNI AL terima 5 KRI pada 2024, armada kapal perang capai 165 unit
Jan 3, 2025 · Jakarta (ANTARA) - TNI Angkatan Laut sepanjang 2024 menerima tujuh kapal perang (KRI) baru, yang seluruhnya dibuat oleh galangan kapal dalam negeri, sehingga saat ini total kapal perang yang memperkuat TNI AL mencapai 165 unit.
Selama 2024 TNI AL terima tujuh KRI, armada kapal perang capai …
Jan 4, 2025 · Jakarta (ANTARA) - TNI Angkatan Laut sepanjang 2024 menerima tujuh kapal perang (KRI) baru, yang seluruhnya dibuat oleh galangan kapal dalam negeri, sehingga saat ini total kapal perang yang memperkuat TNI AL mencapai 165 unit.
KRI Lukas Rumkorem (392) - Wikipedia bahasa Indonesia, …
KRI Lukas Rumkorem (392) adalah kapal patroli lepas pantai kelas OPV 90M milik TNI Angkatan Laut. [3] Kapal ini dibangun di galangan kapal swasta dalam negeri PT. Daya Radar Utama di Lampung. [4] Kapal ini memiliki kapal saudari (sister ship) yakni KRI …